Inspektur Provinsi Lampung Hadiri Rapat Koordinasi Evaluasi Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Tahun 2021

  • 15:29 WIB
  • 29 November 2021
  • Admin Panel
  • Dilihat 401 kali
Inspektur Provinsi Lampung Hadiri Rapat Koordinasi Evaluasi  Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Tahun 2021

Rapat Koordinasi Evaluasi Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Tahun Anggaran 2021 membahas tentang Permasalahan dan Pengadaan Barang dan Jasa di Pemerintah Provinsi Lampung agar lebih baik lagi dari  Tender dan pengadaannya . Inspektur Provinsi Lampung dalam rapat ini mengatakan pengadaan Barang dan Jasa di Pemerintah Provinsi Lampung agar mengikuti arahan dari KPK RI melalui Monitoring Center Prevention ( MCP ),  aturan dan regulasi mekanismenya harus sesuai dengan Peraturan Presiden perihal pengadaan barang dan jasa pemerintah dan dilaksanakan secara terbuka dan transparan.

Hadir dalam acara Rakor di Aula  Hotel Horison ini Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa, Kepala BPKAD dan peserta di Perangkat Daerah sebagai Pengurus barang dan jasa Pemerintah Provinsi Lampung. 

29 November 2021....Hotel Horison bandar Lampung